Cari Blog Ini

Sabtu, 22 Oktober 2011

memetik atau picking

Picking (memetik) seperti dibawah ini :
1.  Petik 2  kali pada setiap not, lakukan petikan naik ( memetik kearah atas ) &  turun ( memetik kearah  bawah ), dimulai dengan petikan kebawah (turun) pada not yang pertama. Usahakan gerakan  picking    anda sekecil mungkin agar gerakan jari yang memetik jadi efektif.

Gerakan jemari kiri anda  juga  harus  anda usahakan efektif, artinya jangan  terlalu jauh  atau terlalu     terlalu kaku   dari   not   berikutnya  yang  akan  anda  mainkan.  Lakukan  latihan  ini  berulang-ulang      sampai jari-jemari anda menjadi luwes menari-nari pada gitar anda.

2. Selanjutnya petik 3 kali pada setiap not Scale tadi dengan metode  yang  sama  petik  turun dan naik     (Down and Up Picking).

3. Selanjutnya  petik  4  kali  pada setiap not Scale tadi dengan metode yang sama petik turun dan naik      (Down and Up Picking).

4.  Petik  1  kali  pada  setiap  not,  tetapi  lakukan  petikan Down & Up. Down pada not 1, Up pada not      ke 2, Down pada not ke 3 dan seterusnya.


 pick gitar 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar